PKM Pendampingan Pengembangan Bakat dalam Meningkatkan Prestasi Siswa SD Islam Miftahul Ulum Pakuniran Probolinggo

DOI: https://doi.org/10.33650/guyub.v3i3.4312

Authors (s)


(1) * Moh. Rifa'i   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(2)  Ach. Muchyiddin   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(3)  Mohammad Hosen   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(4)  Moh. Mabrur   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(5)  Syamsul Aimmah Burhanuddin   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(6)  Usamah bin Muhammad   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(7)  Moh. Yusni Fatoni   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(8)  Asy’ari Asy’ari   (Universitas Nurul Jadid, Probolinggo)  
        Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Peningkatan prestasi siswa sangat urgen. Implikasi prestasi siswa dapat berkontribusi terhadap peningkatan kepercayaan masyarakat terhadap sekolah. Sekian banyak pengelolanya berusaha meningkatkan layanan agar dapat mencetak calon-calon lulusan yang beprestasi. Sekian banyak problematika yang dihadapi termasuk dalam kondisi ketidaksiapan yang maksimal dalam mengikutsertakan siswanya dalam event-event. Maka diperlukan pendampingan maksimal dalam membina bakat siswa yang telah tersedia. Pengabdian ini dilakukan dengan pendekatan PAR (Participatory Action Research) dikuatkan dengan metode survey lapangan, analisis masalah yang berkembang di lapangan, FGD (Focus Group Discussion), analisis SWOT, tindakan langsung di lapangan yang terdiri atas program pendampingan dalam pendampingan pengembangan bakat siswa yang dapat berimplikasi terhadap peningkatan prestasi siswa dan citra lembaga. Objek pendampingan adalah para siswa berbakat di SD Islam Miftahul Ulum. Program PKM pendampingan pengembangan bakat dilakukan melalui program pendampingan pelatihan siswa berbakat sesuai kompetensi masing-masing siswa dengan pengaturan jadwal pendampingan bagi peserta didik berbakat yang dikuatkan dengan pembagian tugas yang dilakukan oleh peserta PKM program studi manajemen pendidikan Islam Fakultas Agama Islam Universitas Nurul Jadid dan di akhir dengan implementasi pendampingan terhadap program promosi siswa berbakat. Pendampingan ini memberikan kontribusi yang efektif dan efisien dalam peningkatan bakat siswa secara berkelanjutan.



Keywords

Pendampingan; Pengembangan Bakat; Peningkatan Prestasi Siswa



Full Text: PDF



References


Abidin, Z., & Nasirudin, N. (2021). Pengembangan Bakat dan Minat Peserta Didik Di Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Muna Kesilir Banyuwangi. EDUCARE: Journal of Primary Education, 2, 119–134.

Adamsen, B., & Swailes, S. (2018). Managing talent: Understanding critical perspectives. In Managing Talent: Understanding Critical Perspectives. https://doi.org/10.1007/978-3-319-95201-7

Alfiyati. (2008). Focus Group Discussion (Diskusi Kelompok Terfokus) sebagai Metode pengumpulan Data Penelitian Kualitatif. Jurnal Keperawatan Indonesia, 12, 58–62.

Alwi, B., Rohmah, M., Muhtadi, M. S., Anggraini, N. A., Yusrohlana, S., & Yunilasari, D. (2021). Pendampingan Fikih Marital bagi Remaja Putus Sekolah. 2, 38–54.

D’Amico, E. (2007). Talent management. Chemical Week, 169.

Hakim, L. (2019). Prinsip-Prinsip Dasar Sistem Informasi Manajemen: Dilengkapi Teori Dasar Sistem Informasi Manajemen Pendidikan. In Timur Laut Aksara | ISBN : 978-602-53849-2-9. Retrieved from http://repository.uinjambi.ac.id/390/1/FINAL MATERI BUKU SIM.pdf

Joko, T. (2018). Implementasi Manajemen Organisasi Siswa Intra Sekolah Sebagai Strategi dalam Pengembangan Kepemimpinan Siswa SMP Negeri 2 Sukadana. Jurnal Lentera Pusat Penelitian LPPM UM Metro, 3, 71–86.

Masrul, Muhammad, Moh. Rifa’i, M. H. (n.d.). Membongkar Rahasia Sukses Siswa Berprestasi (Seri Manajemen Peserta Didik).

Masrul, M. & M. R. (n.d.). Penelitian Tindakan Madrasah: Strategi Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan di Madrasah (Seri Manajemen Pendidikan Islam).

Merlevede, P. (n.d.). Talent Management: A Focus on Excellence Managing Human Resources in a Knowledge Economy.

Moh. Rifa’i, E. S. (2020). Life Skill Education Through Extracurricular Religion In The Tunadagsa Children In SLBN Gending. International Journal of Education, Information Technology and Others (IJEIT), 3, 357–364.

Policy, I. E., & Autonomy, R. (n.d.). Kebijakan Pendidikan Islam Dalam era otonomi daerah. 99–114.

Rifa’i, M. (2019). MANAJEMEN EKONOMI MANDIRI PONDOK PESANTREN DALAM MEWUJUDKAN KUALITAS LAYANAN PENDIDIKAN. Profit, 3, 30–44.

Rifa’i, M. (2022). Community Empowerment ini Islamic Boarding School: Pemberdayaan Masyarakat dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan.

Rifa, H. M., & Pd, M. (2021). ANALISIS KEBUTUHAN KONSUMEN SEBAGAI STRATEGI DALAM MENINGKATKAN OMSET USAHA RITEL Abstract : : صخلملا بذج ىلإ اذه جاتحي . ةئزجتلا تاعيبم مجح ةدايز لجأ نم ةلاعف ةيجيتارتسا كلهتسملا تاجايتحا ليلحت دعي تاجايتحا ليلحت ةيجيتارتسا ذيفنت ةيفيك مهفو ةفرعم للاخ نم. 1.

Sinaga, S. C. (2021). ANALISIS MANAJEMEN PENGEMBANGAN MINAT DAN BAKAT MASUK PERGURUAN TINGGI FAVORIT ( STUDI KASUS SMA TAMANSISWA PEMATANGSIANTAR ). 5, 276–284.

Waluyati, M. (2020). Penerapan Fokus Group Discussian (FGD) Untuk Meningkatkan Kemampuan Memanfaatkan Lingkungan Sebagai Sumber Belajar. Jurnal Edutech Undiksha, 8, 80.


Article View

Abstract views : 169 times | PDF files viewed : 127 times

Dimensions, PlumX, and Google Scholar Metrics

10.33650/guyub.v3i3.4312


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Moh. Rifa'i Ahmad

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

This journal is licensed under

Creative Commons License
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.