Komunikasi Firebase Berbasis Android untuk Sistem Keamanan Gerbang Geser Otomatis Terkendali PLC

DOI: https://doi.org/10.33650/jeecom.v6i1.8512

Authors (s)


(1) * Oktaf Brillian Kharisma   (Teknik Elektro, UIN Sultan Syarif Kasim Riau)  
        Indonesia
(2)  Azridjal Aziz   (Teknik Mesin, Universitas Riau, Pekanbaru)  
        Indonesia
(3)  Awaludin Martin   (Teknik Mesin, Universitas Riau, Pekanbaru)  
        Indonesia
(4)  Rio Masri Agus   (Teknik Elektro, UIN Sultan Syarif Kasim Riau)  
        Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Sistem Gerbang otomatis, atau autogate, digunakan untuk memudahkan proses pembukaan dan penutupan Gerbang. Namun, dalam penggunaannya, muncul beberapa tantangan. Salah satunya adalah keterbatasan jarak akses pada sistem kendali autogate yang hanya menggunakan remote RF. Selain itu, sistem keamanan saat Gerbang menutup masih memiliki kelemahan, yaitu risiko potensial Gerbang menabrak objek yang berada di jalurnya. Untuk mengatasi tantangan-tantangan tersebut, penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem pengendali Gerbang geser otomatis yang mengadopsi PLC sebagai pengontrol utama. Sistem ini juga akan menambahkan akses kontrol melalui smartphone berbasiskan android yang terhubung ke jaringan internet dengan bantuan modul ESP32 serta menggunakan basis data dari Firebase. Selain itu, sensor photobeam akan dimasukkan sebagai elemen pendeteksi objek yang berada di lintasan Gerbang sebagai system pengamannya. Dari Hasil implementasi dan analisis yang telah dilakukan, alat ini berhasil beroperasi sesuai dengan desainnya. Penggunaan smartphone sebagai kendali mampu mengatasi keterbatasan jarak akses, dengan waktu respons sekitar 0,5 hingga 3 detik, bergantung pada kualitas jaringan internet. Sensor photobeam juga berhasil mendeteksi objek yang berada di lintasan Gerbang, sehingga sistem kendali dapat menghentikan dan membuka Gerbang secara otomatis ketika objek terdeteksi saat Gerbang sedang menutup.


Keywords

Gerbang Otomatis; PLC Outseal; Firebase; Optimalisasi; ESP32



Full Text: PDF



References


Bramastya, Didin, Inung Wijayanto, and Sugondo Hadiyoso. 2017. “Perancangan Prototype Pengendali Pintu Pagar Otomatis Berbasis Mikrokontroler Dengan Komunikasi Wireless Menggunakan Aplikasi Android.” E-Proceeding of Engeineering 4 (1): 372–77. https://doi.org/2355-9365.

Hanafie, Ahmad, Suradi Suradi, Susilawati Susilawati, and Hasmirawati Hasmirawati. 2020. “Perancangan Sistem Pintu Pagar Otomatis Menggunakan Remote Kontrol Wireless Rf 315.” ILTEK : Jurnal Teknologi 15 (2): 87–90. https://doi.org/10.47398/iltek.v15i2.525.

M. Emil, Bashofi; Rahmat Zainul, Abidin. 2018. “Implementasi Firebase Pada Sistem Kendali Lampu Jarak Jauh Berbasis Android.” Jurnal Explore It! 10 (2): 50–62. https://doi.org/2086-3489.

M. Farid, Athallah. 2020. “Tugas Akhir Komparasi Outseal PLC Terhadap PLC Di Bagian Pengemasan Pada Industri.” Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara.

Saraswati, Dian Ratih;Maria Damiana Nestri Kiswari. 2019. “Pagar Dari Teritori Menjadi Pride Dan Identitas” 1 (2): 65–71.

B. Soleman, L. Pratomo, & A. Wibisono, "Implementasi plc outseal untuk mengendalikan tegangan keluaran ac-ac konverter", Seminar Nasional Teknik Elektro Informatika Dan Sistem Informasi, vol. 1, no. 1, 2022. https://doi.org/10.35842/sintaks.v1i1.20

Adam, G., Pratomo, L., & Wibisono, A. (2022). Desain dan implementasi plc outseal untuk menggerakan motor dc dengan berbagai variasi kecepatan. Seminar Nasional Teknik Elektro Informatika Dan Sistem Informasi, 1(1). https://doi.org/10.35842/sintaks.v1i1.24

Utomo, L. (2023). Kontrol biosafety cabinet menggunakan plc outseal. Epic Journal of Electrical Power Instrumentation and Control, 6(2), 152. https://doi.org/10.32493/epic.v6i2.34609

Nurcholis, A. (2024). motor 3 fasa star delta menggunakan outseal plc (programmable logic control). Journal of Electrical Power Control and Automation (Jepca), 6(2), 19. https://doi.org/10.33087/jepca.v6i2.105

Syofian, Andi. 2016. “Menggunakan Aplikasi Smartphone Android Dan Mikrokontroler Arduino Melalui Bluetooth.” Jte - Itp 5 (1): 45–50. https://doi.org/2252-3472.

Tehuayo, Rofieko, Hartono Pranjoto, and Albert Gunadhi. 2014. “Lampu Tangga Otomatis.” Jurnal Ilmiah Widya Teknik 13 (November): 1–13.

Usman, Usman, Abdul Abdul Azis Rahmansyah, and Nur Fajri Apriadi. 2017. “Rancang Bangun Pagar Otomatis Dengan Finger Print Berbasis Mikrokontroller.” JTT (Jurnal Teknologi Terapan) 3 (1): 35–40. https://doi.org/10.31884/jtt.v3i1.3

Systems, Espressif. 2020. “ESP32 Series.” https://www.espressif.com/sites/default/files/documentation/esp32_datasheet_en.pdf.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tamplin, J. 2018. “Firebase Expend ToBEcome A Unifield App Platform.” Firebase. 2018. https://firebase.googleblog.com/2016/05/firebase-expands-to-become-unified-app-platform.html.

MIT App Inventor 2. 2020. “MIT App Inventor 2.” 2020. http://appinventor.mit.edu/.

Google. 2018. “Firebase.” Google. 2018. https://firebase.google.com/.


Article View

Abstract views : 16 times | PDF files viewed : 6 times

Dimensions, PlumX, and Google Scholar Metrics

10.33650/jeecom.v6i1.8512


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Oktaf Brillian Kharisma

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
 
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Journal of Electrical Engineering and Computer (JEECOM)
Published by LP3M Nurul Jadid University, Indonesia, Probolinggo, East Java, Indonesia.