PERENCANAAN JARINGAN AKSES FIBER TO THE HOME BEREKNOLOGI GPON DENGAN METODE ALGORITMA GENETIKA

DOI: https://doi.org/10.33650/jeecom.v6i2.9527

Authors (s)


(1)  Nadia Mardinensi Padjodjang   (Nusa Cendana University)  
        Indonesia
(2) * Don E. D. G Pollo   (Nusa Cendana University)  
        Indonesia
(3)  Samy Y. Doo   (Nusa Cendana University)  
        Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan yang dilakukan peneitian ini adalah untuk melakukan perencanaan jaringan Akses Fiber To The Home pada lokasi di kota soe, Kupang, Nusa Tenggara Timur. Perencaan ini dilakukan untuk mempermudah pembangunan jaringan Fiber To The Home dari sentral menuju ke pelanggan. Peneliti melakukan perancangan berdasarkan data titik sample ODP berdasarkan MAPS dari perusahaan PT. Arsenet Global Solusi Cabang Soe, hasil simulasi yang dilakukan pasa software Matlab dan OptiSystem. Pada penelitian ini dilakukan pencarian rute terbaik untuk pembangunan jaringan Fiber To The Home menggunakan metode Algoritma Genetika, hasil dari pencarian rute terbaik diperoleh rute terpendek perancngan jarak 1,6646 km dari sentran menuju pelanggan. Didapatkan juga 7 titik ODP dengan rute ODP dimulai dari titik ODP 2-3-4-5-6-7-1 dengan jarak masing-masing titik ke titik 0,0045 km – 0,1466 km - 0,1361 km - 0,1042 km – 0,4396 km – 0,8305 km – 0,0031 km. Hasil dari simulasi desain algoritma genetika pada matlab akan disimulasikan pada software optisystem 7.0 untuk mendapatkan daya terima dan nilai Bit Eror. Hasil simulasi menggunakan optysystem akan menjadi acuan utnuk perhitungan yang dilakukan dengan metode Power Link Budget. Haso; perhitungan Power Link Budget menunjukkan nilai redaman total dari sentral menuju pelanggan sebesar 18,7925 dB dengan margin dya sebesar 3,2 dB, Bit Eror sebesar 5.64838 x 10 -24  dan Q Faktor 10,0288. Hasil perhitungan redaman dan margin daya membuktikan bahwa perencanaan tersebut dikatakan layak karena hasil redaman total perencanaan dibawah standar redaman yang ditetapkan oleh perusahaan PT. Arsenet Global Solusi yaitu maksimal 28 dB, Serta memiliki nilai margin daya lebih dari 0 dan nilai BER yang memenuhi standar.

 

 



Keywords

telecommunication; fiber to the home, genetic algorithm



Full Text: PDF



Article View

Abstract views : 0 times | PDF files viewed : 0 times

Dimensions, PlumX, and Google Scholar Metrics

10.33650/jeecom.v6i2.9527


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Nadia Mardinensi Padjodjang

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
 
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Journal of Electrical Engineering and Computer (JEECOM)
Published by LP3M Nurul Jadid University, Indonesia, Probolinggo, East Java, Indonesia.