Implementasi Pendekatan Sugestopedia dalam Meningkatkan Kemampuan Apresiasi Puisi pada Siswa Kelas X MIPA 5 SMA Negeri 2 Tanggul Jember

DOI: https://doi.org/10.33650/trilogi.v3i2.4321

Authors (s)


(1) * Eri Sutatik   (SMA Negeri 2 Tanggul Jember)  
        Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Pengajaran sastra di lembaga pendidikan masih sangat memprihatinkan. Kekhawatiran ini muncul dari anggapan dan beberapa penelitian menyimpulkan bahwa pengajaran sastra belum menyentuh substansi atau tujuan utamanya karena rendahnya minat dan kemampuan siswa terhadap apresiasi sastra, khususnya puisi. Salah satu metode yang dapat meningkatkan kemampuan apresiasi puisi adalah sugestopedia. Penelitian ini berusaha untuk menganalisis perencanaan, pelaksanaan, penilaian, dan peningkatan kemampuan apresiasi puisi berbasis metode sugesti pada siswa kelas X MIPA 5 SMA Negeri 2 Tanggul. Dengan menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK), penelitian ini berusaha mengkaji hasil tes tingkat kemampuan siswa dalam mengapresiasi, memahami, membaca, dan menulis puisi dalam proses belajar-mengajar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode sugestopedia berpengaruh terhadap peningkatan kemampuan siswa dalam apresiasi puisi. Hal ini ditandai dengan hasil belajar dari pra tindakan sampai siklus II. Kemampuan mengapresiasi, membaca, dan menulis puisi meningkat dari kategori kurang menjadi baik bahkan sangat baik pada siklus II, dan sikap positif siswa terhadap sastra juga meningkat.



Keywords

pembelajaran; sastra; apresiasi puisi; sugestopedia



Full Text: PDF



References


Ambarningsih, D. (2014). Peningkatan Hasil Belajar Menulis Puisi Bebas melalui Metode Suggestopedia. Journal of Elementary Education, 3(2), 14–20.

Anggraeni, S. W., & Alpian, Y. (2018). PENERAPAN METODE SUGESTOPEDIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR. DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(2), 106–122.

Bahtiar, A. (2017). Kompetensi Kesusastraan Guru Bahasa dan Sastra Indonesia di Wilayah Tangerang Selatan. Indonesian Language Education and Literature, 2(2), 203–218.

Cahyono, B. E. H. (2011). Suggestopedia: Pendekatan Pengajaran Bahasa Kedua Yang Bersifat Humanistik. Jurnal Pendidikan, 17(2).

Fatimah, F., & Kartikasari, R. D. (2018). Strategi belajar dan pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan bahasa. Pena Literasi, 1(2), 108–113.

Fitroh, S. F., & Khasanah, S. M. (2016). Musik Sebagai Stimulus Pada Kecerdasan Emosi Anak (Studi Kasus TK A Di Kelompok Bermain Kasih Ibu). Jurnal PG-PAUD Trunojoyo: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini, 3(1), 39–47.

Hasiana, I., & Wirastania, A. (2017). Pengaruh Musik dalam Mengembangkan Kemampuan Mengenal Bilangan Siswa Kelompok A di TK Lintang Surabaya. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(2), 131–138.

Ismawati, E., Santosa, G. B., & Ghofir, A. (2016). Pengembangan model pembelajaran sastra indonesia berbasis pendidikan karakter di SMA/SMK Kabupaten Klaten. Jurnal Metasastra, 9(2).

Kurniawati, L. D., Ghozali, I., & Wartiningsih, A. (2013). Pengaruh Musik Klasik Karya WA Mozart Terhadap Kecerdasan Emosional Kelas 5 SDN 06 Pontianak. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 3(8).

Mahayana, M. S. (2008). Apresiasi sastra Indonesia di sekolah. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 13(3), 382–393.

Moody, H. L. B. (1971). The teaching of literature in developing countries. Longman.

Mujahidin, A. A. (2012). Keefektifan Pembelajaran Apresiasi Puisi dengan Analisis Struktural dan Analisis Semiotik berdasarkan Gaya Berpikir Sekuensial-Acak pada Siswa SMP. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 1(2).

Mulyasa, E. (2010). Penelitian tindakan kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sakti, M., & Yulianeta, Y. (2018). PERBANDINGAN IMPLEMENTASI METODE SUGGESTOPEDIA DALAM PEMBELAJARAN MENULIS PUISI DAN CERPEN. Seminar Internasional Riksa Bahasa, 1095–1104.

Suwardo, S. (2009). Beberapa aspek pengajaran puisi di Sekolah Menengah Atas. Jurnal Ilmiah Widya Warta, 33(1), 88–94.

Tony, S. (1992). Accelerated Learning in Theory and Practice. EFFECT: Lic Chtenstein.


Article View

Abstract views : 170 times | PDF files viewed : 95 times

Dimensions, PlumX, and Google Scholar Metrics

10.33650/trilogi.v3i2.4321


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Eri Sutatik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

This ejournal system and its contents are licensed under

a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License