PENGEMBANGAN GAME PEMBELAJARAN PENCEGAHAN KEKERASAN SEKSUAL DI LINGKUNGAN KAMPUS
Authors (s)
(1) * Muhammad Fadil Hasan   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(2)  Muhammad Anum Maulana Wagiyanto   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(3)  Muhammad Ainul Yaqin   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(4)  Muhammad Abdulloh Aqil   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(5)  Moh. Imron   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(6)  Mohammad Fauzan   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(7)  Mohammad Najib   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(8)  Moh. Yoga Febrian Syah   (Universitas Nurul Jadid)  
        Indonesia
(*) Corresponding Author
AbstractKasus kekerasan seksual yang terjadi di Indonesia terus mengalami peningkatkan, hal ini menyadarkan banyak elemen masyarakat yang tergerak untuk mengembalikan fungsi pendidikan. Tujuan pengembangan ini untuk mengetahui keefektifan pengembangan media aplikasi Game Seks Edukasi berbasis android tentang edukasi seks. Metode penelitian yang digunakan merupakan penelitian pengembangan Research and Development (R&D). Prosedur penelitian pengembangan ini mengacu pada model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Hasil penelitian menunjukan bahwa penerapan aplikasi Game Seks Edukasi dapat meningkatkan pengetahuan pendidikan seks pada mahasiswa. Mahasiswa mampu mengidentifikasi anggota keluarga, mampu memahami jenis-jenis pelecehan seksual, cara melindungi diri sendiri , cara merawat bagian tubuh, dan mengetahui tindakan – tindakan yang termasuk pelecehan baik secara langsung atau melalui media.
|
Keywords
Pengembangan Game,Pencegahan Kekerasan, Lingkungan Kampus
Full Text: PDF
Article View
Abstract views : 451 times | PDF files viewed : 193 timesRefbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Muhammad Fadil Hasan, Muhammad Anum Maulana Wagiyanto, Muhammad Ainul Yaqin, Muhammad Abdulloh Aqil, Moh. Imron, Mohammad Fauzan, Mohammad Najib, Moh. Yoga Febrian Syah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Prosiding Seminar Nasional Hi-Tech (Humanity, Health, Technology) diterbitkan oleh Lembaga Penerbitan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP3M) Universitas Nurul Jadid, Paiton, Probolinggo, Jawa Timur, Indonesia. Telp: 082318007953. Email: prosiding.hitech@gmail.com